Rabu, 24 September 2014

Utopia

Mencintaimu Sampai mati

Dalam sepi engkau datang
Beriku kekuatan tuk bertahan
Kau percaya aku ada
Kau yang aku inginkan selamanya

Kau adalah hatiku
Kau belahan jiwaku
Seperti itku mencintaimu sampai mati

Di hidupku yang tak sempurna
Kau adalah yang terindah yang kupunya
Kau adalah hatiku
Kau belahan jiwaku
Seperti ituku mencintaimu sampai mati

Seperti ituku mencintaimu sampai mati


Kamis, 18 September 2014

GEISHA


COBALAH MENGERTI

Hooo...ooo...hooo...
Aku takkan pernah terhenti
Akan terus memahami
Masih terus berfikir
Bila harus memaksa
Atau berdarah untukmu
Apapun itu asalkan
Mencoba menerimaku

Dan kamu hanya perlu terima
Dan tak harus memahami
Dan tak harus berfikir
Hanya perlu mengerti
Aku bernafas untukmu
Jadilah tetaplah disini
Dan mulai menerimaku

Cobalah mengerti
Semua ini mencari arti
Jadi tetapla disini
Selamanya takkan berhenti

Inginkan rasakan
Rindu ini menjadi satu
Biar waktu yang memisahkan
Hu...hu....
Hu...ooo... 






Senin, 15 September 2014

DENGARLAH BINTANG HATIKU

Dengarlah bintang hatiku
Aku akan menjagaku
Dalam hidup dan matiku
Hanyalah kau yang kutuju
Suatu hari pasti akan kutepati

Aku akan menjagamu
Semampu dan sebisaku
Walau bagiku ragamu tak utuh
Kuterima kekuranganmu
Dan kutak akan mengeluh
Karna bagiku engkaulah nyawaku

Karna bagiku engkaulah nyawaku